Presentasi Karya Ilmiah Ala SMAGA
Sebagaimana agenda sekolah, maka beberapa waktu lalu diadakan presentasi karya ilmiah hasil kunjungan para siswa ke berbagai tempat di Indonesia. Setidaknya ada beberapa tujuan penelitian yang telah dilakukan, diantaranya di Bali, Lombok, Banjarmasin, Kotabaru dan Banjarbaru sendiri.

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan pengalaman secara langsung tentang bagaimana penelitian akademis dilakukan. Hasil penelitian tersebut dituangkan dalam bentuk laporan ilmiah.
Indra Buana, S.Pd salah seoang guru pembimbing mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan agenda sekolah sebagai bekal pengalaman bagi anak jika mereka melanjutkan ketingkat yang lebih tinggi nantinya.

Dari pantuan langsung, kegiatan presentasi karya ilmiah berlangsung dengan tertib dan lancar. Setiap kelompok secara bergantian menyampaikan hasil penelitiannya di depan teman-temannya yang lain. Selama proses penyampaian materi diperbolehkan menyampaikan pertanyaan, pendapat ataupun saran. Disudut lain, beberapa guru turut hadir sebagai tim penilai.
About author
You might also like
Raih Emas di Open Kejurnas Karate, SMAGA Banjarbaru Panen Prestasi
Suasana upacara bendera di SMAN 3 Banjarbaru (SMAGA) pada senin (8/8/2022), nampak berbeda dari biasa. Tepuk tangan warga SMAN 3 Banjarbaru (SMAGA) menggema ketika Kepala SMAGA, Rahmah menerima dan mengalungkan
Download Gratis Buku Pelajaran SMA KTSP
Selamat siang semua … Tahun Pelajaran baru 2013/2014 sudah dimulai pada tanggal 15 Juli 2013 beberapa hari yang lalu dan proses belajar mengajar juga berjalan. Biasanya di awal – awal
“Penyuluhan Pola Hidup Sehat” oleh Balai Kesehatan Olahraga Masyarakat (BKOM) – Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan melalui BKOM di SMAN 3 Banjarbaru
Banjarbaru, 19 September 2025 SMAN 3 Banjarbaru menjadi tuan rumah kegiatan Penyuluhan Pola Hidup Sehat yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan melalui Balai Kesehatan Olahraga Masyarakat (BKOM), pada















0 Comments
No Comments Yet!
You can be first to comment this post!